kamir pemalang

2024-05-18


Kue khamir, jajanan khas Pemalang yang adalah kreasi jajanan asal Arab. Kue khamir berbentuk bundar, pipih berwarna coklat mirip dengan kue apem. Kue khamir terbuat dari adonan terigu, margarin, tape, telur, ragi, gula dan susu. Mudah sekali lho membuatnya.

Resep Kamir Khas Pemalang (tanpa ragi). Dalam rangka memberdayakan tape yg udh hampir seminggu di kulkas, kaka ini mncoba bikin cemilan yg irit telur hehe. Alhamdulillah hasilnya memuaskan, menul-menul empuk walau tanpa ragi. Dan yg pastinya adekku yg kecil suka bgt, habis paling banyak dia haha ...

Kue mungil ini populer sekali di Pemalang, Jawa Tengah. Kamu bisa membeli kue kamir versi gerobak pinggir jalan ataupun yang dikemas cantik sebagai oleh-oleh. Sejak pagi hingga sore hari, kue kamir laris diburu sebagai pengganjal perut sebelum sarapan atau pun snack untuk ngeteh sore.

Kue Kamir atau Khamir adalah kue tradisional khas Pemalang Jawa Tengah yang terpengaruh budaya Arab. Kamir yang berarti ragi dalam bahasa Arab, adalah arti dari adonan resep kue kamir yang harus difermentasikan agar bisa mengembang dengan sempurna. Kue ini berbentuk bulat pipih berwarna kecokelatan dan menyerupai kue apem atau serabi.

instagram @kamirbununing. Kamir Alif Putra. Jl. Pemuda No. 51 depan Gedung NU Pemalang. 085229307092. Kamir Bu Lis. Gang Anggrek, Mulyoharjo, Pemalang. Telp. +6285225544994. Toko Kue dan Oleh-Oleh Gita Mas. Jl. Jend. Sudirman No.195, Mulyoharjo, Pemalang. Telp. 0284 - 321462. Kamir A. Yani.

Berikut resep kue kamir arab dari Sajian Sedap, bisa dibuat pakai teflon atau snack maker. Resep kue kamir arab khas Pemalang. Bahan: 300 gram tepung terigu protein tinggi; 50 gram gula pasir halus; 1 sendok teh (4 gr) ragi instan; 150 gram tape singkong, haluskan; 1 butir telur; 200 ml air; 25 gram margarin, lelehkan; Cara membuat kue kamir ...

Bahan-bahan. 250 gram Tepung terigu. 150 gram Tape singkong; buang sumbunya. 125 gr Gula pasir. 1/2 butir Telur ayam (1 butir dikocok lepas lalu dibagi 2) 1/4 sdt Garam. 1/2 sdt Baking soda; larutkan dengan sedikit air. 50 gram Margarin; lelehkan. 150 ml Air matang. Cara Membuat. Langkah 1. Campur tape dengan gula pasir, kemudian lumatkan.

1. Bahan-bahan yang diperlukan. whattocooktoday.com. Bahan: 300 gram tepung terigu protein tinggi. 50 gram gula pasir. 1 sdt ragi instan. 150 gram tape singkong, lumatkan. 1 butir telur. 200 ml air. 25 gram margarin, lelehkan. 2. Campurkan dan buat adonan biang. thisoldgal.com.

PEMALANG, KOMPAS.TV - Salah satu yang sudah ratusan tahun bertahan membuat kue kamir, adalah Kamir Mawar Chamidah, beralamat jalan semeru no 7 kelurahan Mulyoharjo, Kabupaten Pemalang. Untuk mempertahankan citarasa, kamir ini masih dibuat dengan cara. Tradisional dan menggunakan resep turun temurun yang sudah empat keturunan.

Salah satunya, kue kamir atau khamir khas Pemalang. Kue kamir terkenal sebagai oleh-oleh khas Pemalang yang bisa dibeli dengan harga cukup terjangkau. Makanan khas Pemalang yang satu ini umumnya dijual dengan tambahan kata Arab pada spanduk jualan. Misalnya, saja Toko Kue Kamir Arab atau Khamir Arab.

Peta Situs